Meski Kalah dari Real Madrid 1-3, Barcelona Tetap Bangga karena Torehkan Rekor Baru, Ini Alasannya

- 25 Oktober 2020, 00:11 WIB
Pemain termuda Barcelona Ansu Pati (kanan)
Pemain termuda Barcelona Ansu Pati (kanan) /FC Barcelona /

Baca Juga: Ramalan Zodiak Keuangan Besok, Sagitarius: Akan Terbebas Masalah Finansial, Gemini: Tidak Akan Rugi

Baca Juga: GOL LAGI, Tendangan Sergio Ramos Robek Gawang Barca, Skor Sementara Barcelona 1 VS 2 Real Madrid

Ansu Fati mencatatkan namanya dalam buku sejarah sebagai pencetak gol termuda El Clasico di abad ini.

Sebelumnya gol termuda Barca saat El Clasico adalah milik Vinicius Junior yang tercipta pada Maret lalu di usia 19 tahun 233 hari.

Pemilik nomor punggung 22 itu berhasil membobol gawang Thibaut Courtois menyambut umpan tarik terukur Jordi Alba.

Baca Juga: Babak Pertama Barcelona VS Real Madrid, Tembakan Benzema Digagalkan Neto, Skor Sementara 1:1

Sayangnya sorak gembira tim Barca terhenti usai El Real mendapatkan hadiah pinalti pada menit 63.

Sergio Ramos sukses menjadi algojonya. Kepiluan El Barca berlanjut setelah Luca Modric memperbesar keunggulan Real pada menit ke 90 sebelum babak kedua berakhir. ***

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x