Apa Sih Perbedaan HP Samsung Galaxy A51 dan Galaxy A71 ? Biar Tidak Salah Beli , Ini Ulasannya

- 21 Agustus 2020, 09:40 WIB
Samsung A51
Samsung A51 /Instagram/@samsungindonesia

BAGIKAN BERITA -Ponsel Samsung hingga sekarang menjadi salah satu pilihan konsumen sebagai ponsel yang paling Banyak dibeli .

Selain banyak pilihan model nya , Smartphone asal negara gingseng korea selatan ini unggul secara fitur dan teknologi.

Kadang membuat bingung calon konsumen yang ingin membelinya.

Baca Juga: Masih Ingat Bella Saphira si 'Dewi Fortuna'? Begini Kehidupannya Sekarang

Agar tidak bingung menentukan tipe HP Samsung apa yang akan dibeli , kali ini kami
akan membahas dua smartphone yang baru-baru ini diluncurkan oleh Samsung, ini adalah Samsung Galaxy A51 dan Galaxy A71 yang resmi dirilis oleh Samsung Vietnam.

Kedua ponsel ini diciptakan untuk melanjutkan perjalanan di generasi sebelumnya, yaitu Galaxy A51 melanjutkan Galaxy A50, sedangkan Galaxy A71 tentu saja merupakan penerus dari Galaxy A70.

Jika diperhatikan dengan baik, kedua HP ini memiliki fitur dan spesifikasi yang berkualitas, lalu sama-sama memiliki empat kamera di bagian belakang.

Baca Juga: Jadwal Acara TVRI Hari Ini Jumat 20 Agustus 2020, Tonton VOA Border Crossing Malam Ini

Keduanya juga memiliki awesome screen, awesome camera and long lasting battery life. Namun, tentu keduanya memiliki perbedaan yang signifikan.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia

Sumber: Samsung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x