Kesempatan Emas bagi Perempuan Bisa Dapat Rp25 Juta Tanpa Jaminan dari PNM Mekaar, Begini Cara dan Syaratnya

- 18 September 2021, 16:50 WIB
Ilustrasi uang. Perempuan yang mengajukan pinjaman ke PNM Mekaar Plus bisa dapat hingga Rp25 juta tanpa jaminan.
Ilustrasi uang. Perempuan yang mengajukan pinjaman ke PNM Mekaar Plus bisa dapat hingga Rp25 juta tanpa jaminan. /Pikiran Rakyat

BAGIKAN BERITA – Perempuan dimanjakan dengan pemberian pinjaman tanpa jaminan alias agunan dari PT Permodalan Nasional Madani (PNM).

PNM memiliki dua produk jasa keuangan yang dikhususkan untuk kaum perempuan yang berwirausaha, yakni PNM Mekaar dan PNM Mekaar Plus.

PNM Mekaar tidak mensyaratkan jaminan, sehingga meringankan bagi kelompok usaha yang terdiri dari minimal 10 orang perempuan.

Baca Juga: Seleb TikTok Dihukum 24 Tahun Penjara karena Membunuh Ibu dan Anak, Fans Bikin Petisi Bebaskan Cameron Herrin

Produk ini merupakan pemberian pinjaman modal usaha khusu untuk kelompok wanita prasejahtera yang memiliki usaha.

Kaum wanita akan dibina dan diberikan pinjaman modal usaha tanpa jaminan, sehingga tercipta kemandirian ekonomi Indonesia.

Jika wanita mampu membankitkan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM), maka perekonomian Indonesia akan maju.

Baca Juga: Jangan Tolak Rezeki Anda di September , Buruan Cek Saldo, BPUM PNM Mekaar Rp1,2 Juta Cair, Ini Cara Ceknya

Untuk pinjaman awal, PNM Mekar memberikan Rp2 juta. Namun, seiring dengan berkembangnya usaha, nasabah bisa kembali mendapatkan pinjaman lebih besar hingga Rp5 juta.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: ANTARA pnm.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x