Khusus Perempuan Bisa Jadi Nasabah PNM Mekaar Plus dan Ajukan Pinjaman hingga Rp25 Juta dengan Tanpa Jaminan

- 7 Desember 2021, 17:05 WIB
Ilustrasi, Dapat Pinjaman Rp15 juta dari PNM Mekaar Plus
Ilustrasi, Dapat Pinjaman Rp15 juta dari PNM Mekaar Plus /Ali Bakti/Bagikan Berita

Selain itu, mereka juga akan mendapatkan pelatihan sebagai nasabah PNM Mekaar agar bisa kembangkan usahanya dan lebih maju juga mandiri.

Bahkan juga untuk yang belum pernah memiliki usaha, kemampuan untuk dapat membuat usaha bisa ada asalkan bersedia ikuti pelatihan atau bimbingan agar bisa dapat akses pinjaman PNM Mekaar.

Baca Juga: Rejeki Nomplok untuk Perempuan hingga Rp25 Juta dari PNM Mekaar Plus, Begini Cara Daftarnya

"Melalui pelatihan itu diharapkan muncul ide mau berusaha apa, setelah itu baru dikasih modal sama PNM," ujar Arya pada Kami 28 Oktober 2021 di Desa Mainan, Kab. Banyuasin, Sumatera Selatan.

Sunar Basuki selaku Direktur Kelembagaan dan Perencanaan PNM mengatakan bahwa tidak hanya bantuan non tunai, PNM akan berikan saluran subsidi bunga yang diperkirakan senilai Rp2 triliun untuk 5,3 juta nasabah pada tahun 2022.

Ia juga katakan bahwal tahun 2022 PNM tidak akan menyalurkan Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM).

Hal tersebut dilakukan karena nantinya program BPUM akan diambil alih oleh pihak bank yang menyalurkan.

"Kita sudah berikan database nasabah kita semua ke pemerintah dan nanti bank penyalur yang akan menyalurkan secara langsung," ungkapnya.

Sunar Basuki juga menambahkan PNM berikan subsidi bunga tersebut pada masyarakat yang ada pada lapisan bawah (Bottom of The Pyramid) dengan limit tidak lebih dari Rp10 juta.

Tercatat juga profil penerima PNM Mekaar lebih banyak pelaku usaha informal contohnya seperti pedagang keliling, pedagang pasar, dan pedagang yang masuk ketogori informal lainnya.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x