Skema KUR BSI 2022 Sesuai Kebutuhan Produktif Nasabah, Anti Riba Syarat Ajukan Pinjaman hingga Rp50 Juta

- 28 Januari 2022, 07:00 WIB
Ilustrasi. KUR BSI 2022 pinjaman anti riba untuk modal usaha UMKM.
Ilustrasi. KUR BSI 2022 pinjaman anti riba untuk modal usaha UMKM. /Unsplash.com/mufid_majnun/

BAGIKAN BERITA - KUR (Kredit Usaha Rakyat) di Bank Syariah Indonesia (BSI) terapkan prinsip sesuai syariah anti riba.

Pemilik UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) bisa ajukan pinjaman modal usaha di KUR BSI 2022.

Cukup manfaatkan handphone dan ikuti syaratnya, pelaku usaha UMKM bisa akses KUR BSI dengan limit pinjaman dimulai dari Rp10 juta hingga Rp500 juta.

Baca Juga: Tanpa Jaminan dan Syarat Mudah, Alumni Kartu Prakerja Bisa Daftar KUR BRI dan Ajukan Pinjaman Modal Usaha

Daftar pengajuan pinjaman KUR BSI bisa melalui aplikasi BSI Mobile atau juga bisa di situs resmi www.bankbsi.co.id.

Bank BSI berikan modal pinjaman dari program pembiayaan KUR BSI Super Mikro dengan plafon atau limit pinjaman hingga Rp10 juta.

Kemudian KUR BSI Mikro plafond pinjaman mulai dari diatas Rp10 juta sampai Rp50 juta yang bisa diajukan.

Lalu ada juga KUR BSI untuk KUR Kecil yang limitnya mulai dari Rp50 juta hingga Rp500 juta yang bisa diajukan.

Baca Juga: Doa Tiap Hari Tapi belum Dikabulkan? Jangan Khawatir Allah SWT Pasti Memberikan yang Terbaik, Ini Alasannya

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: bankbanten.co.id ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x