Jangan Panik Jika Tak Punya Modal, BRI Berikan Pinjaman hingga Rp100 Juta Tanpa Jaminan, Cukup Ikuti Cara Ini

- 10 Februari 2022, 20:35 WIB
lustrasi uang untuk modal. BRI memiliki KUR yang bisa dimanfaatkan untuk UMKM. Bisa pinjam hingga Rp100 juta tanpa tambahan jaminan.
lustrasi uang untuk modal. BRI memiliki KUR yang bisa dimanfaatkan untuk UMKM. Bisa pinjam hingga Rp100 juta tanpa tambahan jaminan. /Ahmad Taofik/Bagikanberita.pikiran-rakyat.com

3. Lalu, pilih “login” menggunakan alamat email dan masukkan kata sandi apabila sudah memiliki akun. Jika belum memiliki akun, calon nasabah bisa memilih "Daftar"

4. Calon nasabah diharapkan terlebih dahulu membaca pernyataan yang diberikan oleh BRI dan klik "Setuju"

5. Isi formulir pengajuan yang diberikan oleh BRI secara online seperti tentang profil calon nasabah, profil usaha, unggah dokumen, dan data pengajuan.

6. Jika data lengkap dan benar, nasabah akan dipanggil dan diwawancarai oleh pihak bank.

Untuk kategori KUR Mikro, Bank BRI memberikan pinjaman hingga Rp100 juta tanpa jaminan tambahan dengan bunga 3 persen. 

Nilai ini meningkat dari semula hanya Rp50 juta karena adanya instruksi pemerintah yang menginginkan UMKM bisa lebih berkembang. 

Baca Juga: Mau Dapat Modal Usaha hingga Rp500 Juta dari KUR Mandiri? Simak Syarat dan Ketentuannya Disini

Pemerintah sendiri menggelontorkan anggaran Kredit Usaha Rakyat (KUR) hingga Rp373,17 triliun di tahun 2022 ini. 

Sementara Bank BRI menjadi bank yang mendapatkan alokasi paling besar, yakni mencapai 260 triliun. 

Dengan alokasi sebesar itu, masyarakat pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) memiliki kesempatan besar dapat pinjaman dari bank BRI.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x