Tak Perlu Buang Banyak Waktu, Pengajuan KUR BRI Bisa Online dari Rumah, Pinjaman hingga Rp50 Juta, Siapkan KTP

- 17 Februari 2022, 18:11 WIB
Ilustrasi uang rupiah. Pengajuan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Mikro di Bank BRI bisa online dari rumah, cair hingga Rp50 juta.
Ilustrasi uang rupiah. Pengajuan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Mikro di Bank BRI bisa online dari rumah, cair hingga Rp50 juta. /Pikiran Rakyat/

BAGIKAN BERITA – Para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang ingin mengajukan Kredit Usaha Rakyat (KUR) tak butuh banyak waktu lagi. 

Sebab, pengajuan KUR kini lebih mudah dengan adanya layanan digital yang disiapkan oleh bank. 

Pengajuan KUR BRI bisa dilakukan di rumah dengan cara mengakses website kur.bri.co.id. 

Dengan demikian, UMKM bisa lebih mengefektifkan waktu untuk mengelola usaha tanpa harus datang ke bank. 

Baca Juga: Update Terbaru Syarat Cara Daftar KUR BRI 2022, Modal UMKM hingga Rp50 Juta Pencairan dan Keringanan Bunga

Untuk kategori KUR Mikro, Bank BRI memberikan pinjaman hingga Rp100 juta tanpa jaminan tambahan dengan bunga 3 persen.

Nilai ini meningkat dari semula hanya Rp50 juta karena adanya instruksi pemerintah yang menginginkan UMKM bisa lebih berkembang.

Pemerintah sendiri menggelontorkan anggaran Kredit Usaha Rakyat (KUR) hingga Rp373,17 triliun di tahun 2022 ini.

Sementara Bank BRI menjadi bank yang mendapatkan alokasi paling besar, yakni mencapai 260 triliun.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x