Rp50 Juta Bisa Cair untuk Menambah Modal Usaha dari KUR BRI, Ini Cara dan Syaratnya

- 28 Maret 2022, 15:08 WIB
Ilustrasi pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta dari KUR BRI untuk UMKM, begini cara serta syarat pengajuannya
Ilustrasi pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta dari KUR BRI untuk UMKM, begini cara serta syarat pengajuannya /Instagram @bank_indonesia/

BAGIKAN BERITA - Masyarakat pelaku UMKM berkesempatan mendapatkan tambahan modal usaha hingga Rp50 juta melalui program pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI.

Dengan persyaratan cukup mudah, UMKM bisa mengajukan pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta KUR BRI baik secara online atau offline.

Bagi masyarakat UMKM yang tertarik untuk mengajukan pinjaman modal usaha KUR BRI hingga Rp50 juta cukup memenuhi persyaratan yang telah ditentukan.

Baca Juga: Mau Dapat Modal Usaha hingga Rp500 Juta? Ajukan KUR Mandiri Sekarang dengan Menyimak Ketentuan Berikut Ini

Diantara persyaratan administrasi yang wajib disiapkan UMKM pada saat pengajuan KUR BRI hingga Rp50 juta adalah dokumen KTP dan KK.

Pelaku UMKM yang berencana mengajukan pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta di KUR BRI bisa melakukan melalui dua cara.

Cara pertama adalah mengajukan secara langsung dengan datang ke Bank BRI cabang terdekat.

Baca Juga: Sesuai Prinsip Syariah, KUR BSI Siap Cairkan Modal Usaha hingga Rp50 Juta Tanpa Riba, Ini Syaratnya

Atau UMKM bisa memilih cara kedua melalui pendaftaran KUR BRI online.

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Antara kur.bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x