Tabel Angsuran KUR BSI Tahun 2023, untuk Modal Usaha Tanpa Bunga dan Riba hingga Rp500 Juta bagi UMKM

- 22 Januari 2023, 21:21 WIB
KUR BSI hingga Rp500 juta bisa diajukan pelaku UMKM dengan cara mudah, begini syaratnya
KUR BSI hingga Rp500 juta bisa diajukan pelaku UMKM dengan cara mudah, begini syaratnya /Facebook Bank BSI/

Untuk komposisi pemegang saham BSI terdiri atas PT Bank Mandiri (Persero) Tbk sebesar 51,2%, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (25,0%), PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk sebesar 17,4%, DPLK BRI - Saham Syariah (2%), dan publik (4,4%).

Baca Juga: Rangkuman Kode Promo Grab dan Gojek, Minggu 22 Januari 2023, Diskon Gede untuk Menghemat Uang Belanja

Kelahiran Bank Syariah Indonesia menandai pesatnya pertumbuhan ekonomi syariah di Indonesia. Indonesia adalah negara dengan populasi muslim terbesar di dunia.

Selain itu, Bank syariah dianggap sebagai solusi sebagian masyarakat muslim yang menganggap riba adalah hal terlarang.

Adapun Syarat untuk mengajukan pinjaman di BSI seperti dilansir dari bankbsi.co.id adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Alhamdulillah KUR BRI 2023 Dibuka Kembali, Cair Rp500 Juta Bisa Ajukan Online dan Offline, Ini Cara dan Syarat

1. Warga Negara Indonesia (WNI)

2. Minimal berusia 21 tahun atau sudah menikah

3. Usaha yang dimiliki sudah berjalan minimal 6 bulan

4. Sektor usaha dari industri perdagangan, pengolahan, dan jasa

Halaman:

Editor: Ali Bakti

Sumber: ANTARA Bank BSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x