Bongkar Arti Lagu 'Yamet Kudasi' dalam Bahasa Jepang, Sound yang Sedang Viral di TikTok Dinyanyikan Ibu Dewi

- 24 September 2021, 22:00 WIB
Viral Yamet Kudasi di TikTok, Ini arti Yamet Kudasi.
Viral Yamet Kudasi di TikTok, Ini arti Yamet Kudasi. /Tangkap layar/YouTube Dewi isma Hoeriah

 

BAGIKAN BERITA – Seorang ibu rumah tangga, Dewi Ismah Hoeriah mendadak viral setelah pantun yang dia unggah di Tiktok diiringi aransmen musik.

Perempuan paruh baya tersebut tak menyangka jika leluconnya tersebut bisa sangat viral dan dijadikan sound di TikTok oleh banyak orang.

Dalam sebuah acara Talkshow di Trans TV, Ibu Dewi sebenarnya tak mengetahui apa arti dari 'Yamet Kudasi'.

Baca Juga: Uang Gede Gratis, Ini Link dan Cara Cek Penerima BPUM 2021 di eform bri co id, Cair Rp1,2 Juta, Siapkan KTP

Dia mengaku hanya suka berpantun dan dia pun secara spontan mengucapkan kata-kata 'Yamet Kudasi'.

Lagu 'Yamet Kudasi' sedang viral di kalangan pengguna TikTok karena memiliki lirik dan musik yang mudah diingat serta membuat terngiang-ngiang di kepala.

Lagu 'Yamet Kudasi' merupakan salah satu pantun yang dibuat sendiri oleh Ibu Dewi sebelum diberi musik dan diubah menjadi lagu oleh sang anak, Hakim Mustaqim.

Baca Juga: Hukuman Potong Tangan dan Kaki Akan Kembali Diterapkan Taliban dalam Pemerintahannya di Afghanistan Sekarang

Ketika ditanya arti dari 'Yamet Kudasi' sewaktu hadir dalam acara Brownis Trans Tv, Ibu Dewi mengaku tidak tahu artinya karena bagi Ibu Dewi itu hanyalah hiburan semata.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Pikiran Rakyat Bekasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x