Pesugihan Masih Marak Dilakukan Masyarakat di Jaman Digital, Apa Saja Kegunaan Pesugihan?

- 8 April 2023, 21:07 WIB
Poster Film Pesugihan Bersekutu dengan Iblis
Poster Film Pesugihan Bersekutu dengan Iblis /Instagram/@virgo_putra_film/

Memakai pesugihan dan ilmu hitam, adalah jawabannya. Namun, jalan pintas melalui pesugihan untuk mendapatkan kekayaan biasanya juga memiliki konsekuensi yaitu
diperlukan tumbal nyawa.

Hidup Abadi dan Awet Muda
Bagi beberapa orang, tetap terlihat awet muda bahkan abadi adalah salah satu karunia yang diinginkan.

Baca Juga: Zulkifli Hasan Datangi Prabowo Subianto di Rumah Kertanegara, Siapakah Capres dan Cawapresnya?

Tentu saja secara biologis, hal tersebut tidak memungkinkan. Namun melalui ilmu hitam dan pesugihan, hal tersebut dapat dikabulkan.

Mendapatkan Pasangan
Apakah kalian familiar dengan susuk? Melalui pesugihan dan ilmu hitam, seseorang yang menggunakan susuk dapat membuat orang yang diinginkannya takluk dan menjadi pasangannya. Tentu saja, pasti ada konsekuensi yang harus ditanggung oleh si pengguna. Tapi selain itu, sepertinya akan lebih indah jika mendapatkan pasangan karena memiliki perasaan yang sama, iya gak sih?

Balas Dendam
Sebagai seorang manusia, tidak mungkin kita bisa menyukai dan disukai oleh semua orang.

Pasti selalu saja ada orang yang tidak suka dengan keberadaan kita, bahkan sampai dendam kepada kita.

Biasanya, orang-orang yang melakukan pesugihan akan menggunakan santet untuk memberikan efek negatif sebagai bentuk balas dendam kepada orang yang tidak disukainya.

Baca Juga: 25 Link Twibbon Ucapan Selamat Idul Fitri Terbaru untuk Media Sosial FB, Instagram Twitter dan Status WA

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x