Tiga Kereta Api Saling Tabrakan di Osaka Jepang hingga Meledak, 181 Penumpang Tewas pada 29 Januari 1940

- 29 Januari 2021, 07:47 WIB
Ilustrasi Kecelakaan Kereta Api
Ilustrasi Kecelakaan Kereta Api /PIXABAY

1941 - Alexandros Koryzis dilantik menjadi Perdana Menteri Yunani selepas kematian mendadak pendahulunya, diktator Ioannis Metaxas.

1948 - Partai Sosialis Pakistan berdiri di Karachi.

1959 - Perilisan Sleeping Beauty, film animasi berdasarkan dongeng terakhir yang diproduksi Walt Disney.

1964 - Olimpiade Musim Dingin 1964 dibuka di Innsbruck-Austria.

1976 - Kota Cimahi di tetapkan sebagai kota administratif.

Baca Juga: Persiapkan, Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Hari Ini Jumat, 29 Januari 2021, Ada di Dua Lokasi Berbeda

1989 - Hongaria menjalin hubungan diplomatik dengan Korea Selatan, menjadikannya negara Blok Timur yang pertama melakukannya.

1996 - Presiden Prancis Jacques Chirac mengumumkan penghentian definitif uji coba senjata nuklir Prancis.

2002 - Presiden Amerika Serikat George W. Bush menamai "rezim pendukung teror" sebagai Poros Setan, meliputi Iraq, Iran dan Korea Utara.

Baca Juga: CATAT, Jadwal SIM Keliling Kabupaten Bandung Hari Ini Jumat, 29 Januari 2021, Ini Persyaratannya

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah