Gempa Bumi di Afghanistan 6.1 Skala Richter Menewaskan Lebih dari 5.000 orang pada 4 Februari 1998

- 4 Februari 2021, 07:31 WIB
Ilustrasi gempa.
Ilustrasi gempa. /BNPB

BAGIKAN BERITA - Di dunia ini, ada banyak kejadian penting yang menjadi catatan sejarah dan bisa dikenang sepanjang masa. 

Di tanggal 4 Februari, peristiwa dan tragedi silih berganti mengisi daftar catatan sejarah setiap tahunnya. 

Ada tragedi berdarah, peristiwa penting kenegaraan hingga peristiwa bersejarah dalam dunia hiburan. 

Baca Juga: Liverpool Vs Brighton & Hove Albion: Bermain Buruk, The Reds Dipermalukan Brighton & Hove Albion 0-1

Peristiwa-peristiwa penting seperti Pesawat All Nippon Airways Penerbangan 60 tercebur ke laut di Teluk Tokyo, Jepang dan menewaskan 133 orang, Yasser Arafat terpilih sebagai ketua PLO (Palestine Liberation Organization) hingga terjadinya gempa bumi di Afghanistan berkekuatan 6.1 skala richter menewaskan lebih dari 5.000 orang

Berikut rangkuman beberapa peristiwa penting yang terjadi tepat di tanggal 4 Februari dari berbagai sumber:

1961 - Perang Kemerdekaan Angola dimulai.

1966 - Pesawat All Nippon Airways Penerbangan 60 tercebur ke laut di Teluk Tokyo, Jepang dan menewaskan 133 orang.

1966 - Barbie dibuat pertama kali.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x