Gempa Bumi di Afghanistan 6.1 Skala Richter Menewaskan Lebih dari 5.000 orang pada 4 Februari 1998

- 4 Februari 2021, 07:31 WIB
Ilustrasi gempa.
Ilustrasi gempa. /BNPB

1997 - Dalam penerbangan ke Lebanon, 2 helikopter angkut pasukan Sikorsky CH-53 IDF saling bertabrakan di udara di utara Galilea, Israel dan menewaskan 73 orang.

Baca Juga: CATAT, Jadwal SIM Keliling Kabupaten Bandung Hari Ini Kamis, 4 Maret 2021, Ini Persyaratannya

1997 - Setelah sempat menggugat hasil pemilihan umum, akhirnya Presiden Serbia Slobodan Milošević mengakui kemenangan pihak oposisi dalam pemilihan umum November 1996.

1998 - Gempa bumi berkekuatan 6.1 dalam Skala Richter di Afghanistan Timur Laut menewaskan lebih dari 5.000 orang.

1999 - Imigran Afrika Barat Amadou Diallo yang tidak bersenjata ditembak mati oleh 4 orang polisi New York City berpakaian preman dalam sebuah pengintaian yang tidak berhubungan, menyulut isu rasial di kota tersebut.

Baca Juga: INGAT, Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Hari Ini Kamis, 4 Februari 2021, Ada di Dua Lokasi Berbeda

2003 - Warga Hindu Bangladesh mengumumkan kemerdekaan negara Republik Bangabhumi dari Bangladesh.

2003 - Republik Federal Yugoslavia secara resmi berganti nama menjadi Serbia dan Montenegro dan mengadopsi konstitusi baru.***

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah