Sebanyak 300 Ribu Gay, Lesbian dan Transgender Lakukan Pawai di Washington DC pada Tanggal 25 April 1993

- 25 April 2021, 02:15 WIB
Sebanyak 300 Ribu Gay, Lesbian dan Transgender Lakukan Pawai di Washington DC pada Tanggal 25 April 1993
Sebanyak 300 Ribu Gay, Lesbian dan Transgender Lakukan Pawai di Washington DC pada Tanggal 25 April 1993 /Pixabay.com/StockSnap

BAGIKAN BERITA-Banyaknya kejadian dan peristiwa penting serta bersejarah terjadi setiap waktu di belahan penjuru dunia dari tahun- ketahun seperti yang terjadi pada hari ini 25 April.

Hari ini 25 April banyak peristiwa penting dan bersejarah untuk mengenang peristiwa tersebut seperti pada tahun 1993 sekitar 300.000 gay, lesbian, transgender, biseksual dan aktivis pendukungnya melakukan pawai di Washington, DC menentang diskriminasi.

Pada tanggal 25 April 1993 para gay, lesbian dan transgender tersebut melakukan pawai di Washington DC Amerika Serikat untuk menentang diskriminasi terhadap komunitasnya.

Baca Juga: Kasus Lonjakan COVID-19 Melonjak, Kemenkumham Resmi Larang WNA India ke Indonesia

Berikut peristiwa yang terjadi di belahan dunia pada tanggal 25 April:

Tahun 1719 – Novel Robinson Crusoe karya Daniel Defoe diterbitkan.

Tahun 1859 – Terusan Suez mulai dibangun.

Baca Juga: Selamat Jalan Untuk Selamanya, Grup Musik Slank Sampaikan Kabar Duka Cita Atas Wafatnya Hubert Henry Limahelu

Tahun 1881 – Petisi dari 250.000 orang warga Jerman untuk menghadang kaum Yahudi asing memasuki wilayah Jerman.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x