Hindari Kawasan Istana Sekarang! Istana Akan Dikepung Pendemo, Amien Rais Minta Ketemu Jokowi

- 18 Desember 2020, 09:02 WIB
Ilustrasi unjuk rasa
Ilustrasi unjuk rasa /PIXABAY/

Baca Juga: Jadwal Acara TV di RCTI Hari Ini Jumat 18 Desember: Sinetron Ikatan Cinta Semakin Seru

Pecah belah

Amien Rais melontarkan permintaan kepada Presiden Joko Widodo atau Jokowi.

Politisi senior itu meminta Jokowi tidak lagi melakukan politik yang menimbulkan bangsa terpecah belah.

Selain itu, Amien Rais pun menawarkan kepada Jokowi untuk mundur dari jabatannya atau melakukan rekonstruksi ulang negara.

Semuanya itu dilontarkan pendiri Partai Ummat ini saat konfrensi pers di Restoran Pulau Dua, Senayan, Jakarta, Kamis 17 Desember 2020.

Baca Juga: Jadwal Acara TV di RCTI Hari Ini Jumat 18 Desember: Sinetron Ikatan Cinta Semakin Seru

Permintaan dan penawaran Amien itu tampaknya memicu polemik hingga mendapat respons dari mantan politisi Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaean.

“Bapak ini apa lupa, di zaman dia lah UUD 1945 di Amandemen hingga merubah banyak tatanan bernegara kita,” ujarnya.

Engga usah macam-macam

Halaman:

Editor: Hendra Karunia

Sumber: Potensi Bisnis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah