Demo Ribuan Mahasiswa di Istana Presiden Mendadak Dibatalkan, Terkuak Ternyata Ini Penyebabnya

- 11 April 2022, 12:18 WIB
Aksi demo mahasiswa 11 April 2022. Lokasi demo bergeser dari Istana ke gedung DPR.
Aksi demo mahasiswa 11 April 2022. Lokasi demo bergeser dari Istana ke gedung DPR. /NOVA WAHYUDI/ANTARA FOTO

BAGIKAN BERITA – Unjuk rasa alias demontrasi ribuan mahasiswa di Patung Kuda, Monas dan Istana Presiden mendadak dibatalkan.

Pembatalan demo tersebut dikonfirmasi oleh Koordinator Media Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) Luthfi Yusfrizal pada Minggu 10 April 2022, malam hari.

Ternyata, Aliansi BEM SI menggeser lokasi demo menjadi terpusat di Gedung DPR / MPR RI.

Baca Juga: Akhirnya, Ketua DPR Puan Maharani Respon Demo Mahasiswa yang Kepung Gedung DPR dan MPR RI, Begini Harapan Puan

Menurut Luthfi, DPR merupakan rumah rakyat yang seharusnya menampung aspirasi rakyat.

Dia menambahkan, pihak BEM SI juga ingin memastikan DPR melaksanakan konstitusi dengan baik.

Pada demo hari ini, BEM SI menyebut sedikitnya akan diikuti oleh 1.000 mahasiswa dari berbagai kampus.

Baca Juga: Hindari Jalan Ini jika Tak Ingin Terjebak Macet Dampak Demo Besar-besaran Mahasiswa di Jakarta

Sementara itu, Koordinator Pusat Aliansi BEM SI Kaharuddin dalam keterangan tertulis mengatakan bahwa pemilihan tempat di rumah rakyat atau Gedung DPR RI dengan tujuan untuk menyampaikan aspirasi dan memberikan peringatan kepada wakil rakyat terkait dengan berbagai permasalahan yang ada.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x