Tanggapi Hasil Quick Count, Anies Baswedan: Kasih Waktu KPU untuk Bekerja

- 14 Februari 2024, 21:57 WIB
Anies Baswedan minta menunggu hasil KPU
Anies Baswedan minta menunggu hasil KPU /Pikiran Rakyat/Boy Darmawan/

 

"Ya biar nanti, nanti kita lihat saja," ucap Anies.

 

Sementara itu sejumlah lembaga survei sejauh ini menempatkan pasangan Prabowo-Gibran unggul dengan perolehan suara lebih dari 50 persen dalam hitung cepat.

 

Seperti lembaga survei Charta Politika Indonesia mencatat pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 2 Prabowo-Gibran unggul 57,11 persen dalam hitung cepat (quick count) dari 60,2 persen data yang masuk per 16.01 WIB.

 Baca Juga: Selamat! Segera Klaim Link Saldo DANA Kaget Gratis Rp 100.000 Di Hari Libur Pemilu Rabu 14 Februari 2024

Sedangkan  dari hasil hitung cepat sementara lembaga survei Indikator Politik Indonesia hingga pukul 15.48 WIB, menunjukkan pasangan Prabowo-Gibran, memimpin perolehan suara sebanyak 57,97 persen.

 

Selain itu, Populi Center per pukul 15:30 WIB juga merilis hasil hitung cepat dengan menunjukkan pasangan Prabowo-Gibran memperoleh suara sebesar 60,67 persen.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah