Cara Cek Status Penerima Bansos PKH, Bantuan Rp3 Juta Cair ke Nama Berikut Ini

- 1 Maret 2022, 10:57 WIB
Ilustrasi penerima Bansos PKH hingga Rp3 juta, segera cek status nama anda
Ilustrasi penerima Bansos PKH hingga Rp3 juta, segera cek status nama anda /Instagram @kemensosri/

BAGIKAN BERITA - Inilah cara cek status penerima Bansos PKH, simak apakah nama anda masuk sebagai penerima bantuan hingga Rp3 juta.

Bansos PKH cair untuk setiap masyarakat yang membutuhkan sehingga bisa mengurangi angka kemiskinan di masyarakat

Bansos PKH sendiri telah disalurkan semenjak 2007, sampai saat ini bantuan tersebut masih terus disalurkan untuk menanggulangi kemiskinan.

Baca Juga: Catat! Ini Hanya untuk UMKM yang Anti Riba Bisa Dapat Pinjaman Tanpa Agunan Rp10 Juta dari KUR BSI 2022

Bansos PKH sendiri cair kepada setiap masyarakat yang namanya sudah terdaftar sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang sudah tercatat di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Bansos PKH cair dengan nominal yang berbeda-beda mulai dari Rp900 ribu hingga Rp3 juta yang akan dicairkan kedalam 3 tahap dalam kurun waktu satu tahun.

Di tahun 2022, Bansos PKH telah menyiapkan anggaran sebesar Rp28,7 triliun yang akan disalurkan kepada 10 juta masyarakat yang membutuhkan.

Baca Juga: Coba Fitur Ini di TikTok, Bisa Dapat Penghasilan Banyak hingga Jutaan, Sangat Cocok untuk Anak Muda

Bansos PKH juga dibuat untuk mendorong masyarakat memiliki akses kesehatan, pendidikan, pangan dan gizi, perawatan, dan pendampingan termasuk perlindungan sosial yang lainnya yang merupakan program komplementer secara berkelanjutan.

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x