Kunci Jawaban Kelas 6 SD tema 3 tentang Mengapa Penemuan Listrik Bisa Memicu Revolusi Industri? ini Penjelasan

- 31 Agustus 2021, 08:31 WIB
Kunci Jawaban Kelas 6 SD tema 3 tentang Mengapa Penemuan Listrik Bisa Memicu Revolusi Industri? Simak Penjelasannya
Kunci Jawaban Kelas 6 SD tema 3 tentang Mengapa Penemuan Listrik Bisa Memicu Revolusi Industri? Simak Penjelasannya /unsplash.com/anthony indraus

Orang yang berjasa menemukan teknologi listrik adalah Michael Faraday. Ia adalah seorang ilmuwan Inggris yang lahir di kota Lewington, Inggris pada tahun 1791.

Artikel ini sebelumnya telah tayang di Portal Purwokerto dengan judul Mengapa Penemuan Listrik Bisa Memicu Revolusi Industri? Kunci Jawaban Kelas 6 SD

Dengan perjuangan dan semangat pantang menyerah, Ia berhasil membuat alat sederhana yang dapat menghasilkan gelombang elektromagnetik.

Walaupun Ia berasal dari keluarga miskin dan hanya sebentar merasakan pendidikan di sekolah

Penemuan listrik memicu terjadinya revolusi industri di Inggris dan negara Eropa lainnya seperti Prancis dan Jerman yang akhirnya menyebar ke seluruh dunia.

Baca Juga: Untuk Kelas 5 SD dan MI, Kunci Jawaban Nama Organ Gerak Ikan, Katak, Burung, Ular, Kadal dan Kambing

Saat ini energi listrik sudah tersedia tidak hanya di kota-kota besar, listrik bahkan sudah digunakan di desa-desa di Indonesia. Perusaah pengelola listrik di Indonesia adalah PLN (Perusahaan Listrik Negara).

Listrik adalah salah satu penemuan yang sangat penting, yang bisa berdampak terjadinya perubahan sosial di masyarakat bahkan di setiap kegiatan manusia.

Namun energi listrik bukan tidak ada batasnya. Sumber daya alam yang semakin berkurang mempengaruhi ketersediaan energi listrik.

Baca Juga: Untuk Kelas 5 SD dan MI, Kunci Jawaban Nama Organ Gerak Ikan, Katak, Burung, Ular, Kadal dan Kambing

Halaman:

Editor: Hendra Karunia

Sumber: Portal Purwokerto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x