4 Presiden Indonesia yang Lahir di Bulan Juni, 2 Diantaranya Berkuasa Lebih dari Dua Puluh Tahun

- 4 Juni 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi bendera Indonesia
Ilustrasi bendera Indonesia /Pixabay.com/

BAGIKAN BERITA - Perlu Anda ketahui bahwa bulan Juni merupakan bulan yang istimewa bagi 4 Presiden yang pernah menjabat di Indonesia.

Pada bulan Juni tersebut 4 presiden lahir, bahkan 2 diantaranya berkuasa Indonesia lebih dari dua puluh tahun.

Adapun 2 dari 4 presiden yang lahir di bulan Juni dan berkuasa Indonesia lebih dari dua puluh tahun adalah Presiden Soekarno dan Soeharto.

Baca Juga: Komunitas Milenial Beraksi Kolaborasi dengan BEM FIT dan BEM FEB Universitas Telkom Gelar Kegiatan Bagi Takjil

Ke-2 Presiden tersebut terkenal dengan masa orde lama dan orde baru, dan Presiden Soeharto pada saat ini merupakan presiden terlama yang pernah memimpin Indonesia selama 32 tahun.

Untuk mengetahui siapa 4 Presiden yang lahir di bulan Juni mari kita simak artikel dibawah ini seperti dirangkum dari beberapa sumber.

1. Presiden Soekarno
Presiden pertama Republik Indonesia, Soekarno lahir di Blitar, Jawa Timur, 6 Juni 1901 dan meninggal di Jakarta, 21 Juni 1970.

Baca Juga: Bocoran Kunci Jawaban Kelas 4 SD Tema 8 tentang Perbedaan yang Dimiliki Setiap Individu Disebut Apa?

Presiden yang akrab dipanggil dipanggil Bung Karno ini terlahir dari Ayah bernama Raden Soekemi Sosrodihardjo dan ibunya Ida Ayu Nyoman Rai.

Bung Karno semasa hidupnya mempunyai tiga istri dan delapan orang anak, dari istrinya pertamanya Fatmawati, Bung Karno dikarunia 5 orang anak Guntur, Megawati, Rachmawati, Sukmawati dan Guruh.

Halaman:

Editor: Ali Bakti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x