Anda Bau Mulut? 6 Tips ini Dapat Meringankan Bau Mulut Anda lho

- 12 Januari 2021, 13:22 WIB
Ilustrasi cara sederhana meringankan bau mulut*/
Ilustrasi cara sederhana meringankan bau mulut*/ /Tangkap layar YouTube @SB30 Health/

Memgkonsumsi papermint sangat baik untuk mengurangi bau mulut yang timbul, tambahkan juga prebiotik dan papermint, serta essensial oil teteskan dan kumur ke mulut

5. Konsumsi parsley

Parsley bersifat " alkaline" secara alami, selain bisa dimakan bisa juga dibuat jus. Namun, boleh juga pakai seledri dan mentimun sebagai pengganti jus parsley.

Baca Juga: Mengenal Daun Binahong, Tanaman Obat Berkhasiat Tinggi dari Daratan Tiongkok

6.Hisaplah irisan lemon

Ketika sudah memakan yang berbau tidak sedap ada baiknya lakukan dengan menghisap lemon segar ini, bibir yang kering juga dapat memicu masalah bau mulut tercium maka dari itu sangat bagus jika menghisap buah lemon yang segar. Selamat mencoba, semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x