Kasus Korupsi Sudah Membudaya di Indonesia, Anies Baswedan Lakukan 5 Kesepakatan Ini: Yakin Korupsi Hilang

- 9 April 2021, 08:12 WIB
Kasus Korupsi yang Sudah Membudaya di Indonesia, Anies Baswedan Lakukan 5 Kesepakatan Ini: Saya Yakin Korupsi Akan Hilang
Kasus Korupsi yang Sudah Membudaya di Indonesia, Anies Baswedan Lakukan 5 Kesepakatan Ini: Saya Yakin Korupsi Akan Hilang /@aniesbaswedan

Baca Juga: Jalan Cerita Ikatan Episode 231: Papa Surya Curiga Elsa Hamil Anak Roy, Aldebaran Bahagia Andin Diterima Mama

Namun Anies tidak menampik bahwa pelaku korupsi akan terus berupaya mencari celah dalam memuluskan aksinya. Karena itu, diperlukan inovasi dan terobosan dalam mencegah terjadinya praktik korupsi.

Dalam hal pencegahan ​​​​​yang terjadi dalam praktik korupsi, Anies akan melanjutkan digitalisasi sistem di semua tingkat di lingkungan Pemprov DKI yang dimulai pada masa pemerintahan sebelumnya.

"Jadi dari mulai perencanaan itu sudah digitalisasi, kemudian pada saat penganggaran diteruskan dengan sistem digital, pada saat pengadaan juga begitu," ujarnya.

Baca Juga: Abu Janda Susah Dipenjara, Ketua KNPI Haris Luapkan Emosi: Tidak Berintelektual, Hanya Modal Bacot

Selain itu Anies juga akan membentuk KPK Ibu Kota yang bertugas membantu gubernur dalam mengawasi dan memantau praktik yang terjadi di DKI.

"Harapannya bisa melakukan pencegahan dan bila terjadi masalah, maka kita bisa menindak dengan cepat dan akan terus menerus lakukan peningkatan atas sistem kita," ujarnya.

Pemprov DKI Jakarta juga menjamin untuk memenuhi kebutuhan jajarannya dengan memberikan penghidupan yang layak.

Baca Juga: Anya Geraldine Jadi Mekanik Motor : Biasanya Aku Bersepeda, Jadi Mekanik Pengalamannya Seru Banget

"Dengan itu semua, termasuk sistemnya sudah dibuat. Kami harapkan budaya korupsi itu hilang," pungkas nya.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah