Kabar Baik bagi UMKM, Pinjaman Modal Usaha Rp100 Juta Tanpa Jaminan Sudah Diinstruksikan Presiden Jokowi

- 20 April 2021, 15:46 WIB
Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan hasil rapat terbatas Kementerian terkait bersama Presiden Joko Widodo. Pemerintah kini meningkatkan plafon KUR menjadi Rp100 juta.
Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan hasil rapat terbatas Kementerian terkait bersama Presiden Joko Widodo. Pemerintah kini meningkatkan plafon KUR menjadi Rp100 juta. /Tangkap layar YouTube Sekretariat Presiden

"sehingga Presiden memberikan arahan kredit UMKM ditargetkan di tahun 2024 adalah lebih dari 30 persen," ujar Airlangga.

Tak hanya kredit tanpa jaminan, untuk kredit bagi pelaku UMKM yang memiliki plafon Rp500 juta- Rp10 Miliar bisa ditingkatkan hingga Rp20 Miliar.

Baca Juga: Ikatan Cinta Selasa 20 April 2021: Andin Mulai Curiga Aldebaran Sembunyikan Sesuatu ke Mama Rosa Terkait Makam

Airlangga menyebut, Presiden meminta bunga KUR yang plafonnya ditingkatkan tersebut tetap bersaing.

"Bapak presiden minta tingkat suku bunganya bersaing di kisaran 6% dan untuk itu perlu dibuatkan program," tambah dia.

Menurutnya, bisa saja program penjaminan melalui Askrindo dan Jamkrindo diperbesar.

"Apakah juga saat sekarang diberikan subsidi bunga kredit yang reguler, yang normal, di luar yang dalam penanganan ekonomi nasional, di luar PEN, itu besarnya setiap tahun biasanya sekitar Rp 10 T, dan dengan PEN. Tentu kita akan lihat berapa lagi yang diperlukan," tambahnya.***

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Sekretariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah