Strategi Wagub Sumbar Audy Joinaldy agar Sektor Pariwisata Bisa Mendunia seperti Rendang

- 29 Juli 2022, 15:27 WIB
strategi wakil gubernur Sumatera Barat agar pariwisata mendunia seperti rendang
strategi wakil gubernur Sumatera Barat agar pariwisata mendunia seperti rendang /PRMN/

Audi bertanya ke Menparekraf Sandiaga Uno kenapa restoran Indonesia sangayt sedikit di luar negeri.

"Jadi ternyata keaneka ragaman makanan Indonesia sangat banyak. Kalau misalnya di Thailand cuma bawa satu menu saja Tom Yum, seluruh dunia sama semuanya Tom Yum. Tapi coba kalau di Indonesia, kita mau bawa soto nih sebagai makanan internasional Indonesia, terus orang Madura nanya mana soto Madura, karena banyak jenis soto seperti soto padang, soto makasar, soto kudus, soto banjar dan masih banyak lagi soto-soto lainnya,"katanya.

Terus ada lagi ya udah kita bawa sate saja, ternyata ada sate madura, sate padang dan masih banyak lagi.

Nah ternyata salah satu makanan yang bisa kemukakan sebagai nation food adalah rendang.

Baca Juga: J-Hope Tampil di Pertama Kali Tanpa Member BTS, Ceritakan Debut Solonya pada IU di 'Palette'

"Pemerintah Provinsi Sumatera Barat punya komitmen adalah salah satunya masalah kebencanaan. setiap daerah yang terkena bencana dan yang akan kita bantu di Indonesia adalah kita kirimkan rendang. Beberapa waktu lalu kita kirim ke NTT rendang 1,5 ton saat ada bencana angin puting beliung,"katanya.

Rendang yang dibawa dibuat oleh UMKM yang ada di Sumatera Barat. Terdapat 20-30 UMKM yang terlibat pembuatan rendang.

"Memang kira arahkan jadi hanya satu toko saja , tetapi dari berbagai macam produk UMKM. Itu salah satu cara untuk memperkenalkan rendang terus-menerus dikancah nasional,'ujarnya.

Baca Juga: Ardhito Pramono Trending di Twitter Dugaan Skandal, Warganet Heboh Berburu Link Video Viral

Langkah selanjutnya adalah sudah banyak UMKM di Sumatera Barat yang punya kemampuan untuk ekspor rendang, tetapi hanya pastanya saja bukan dengan dagingnya.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x