Viral Twitter Polsek Srandakan Cuit Komentar Buruk Tanggapi Insiden Kanjuruhan, Netizen: Kok Dihapus?

- 3 Oktober 2022, 14:58 WIB
Komnas HAM Lakukan Investigasi Terkait Tragedi Stadion Kanjuruhan Malang
Komnas HAM Lakukan Investigasi Terkait Tragedi Stadion Kanjuruhan Malang /Instagram.com/@nu.nl

Dari video yang beredar terlihat seorang suporter turun ke lapangan menghampiri tim favoritnya dan berakhir diikuti suporter lainnya.

Situasi dinilai semakin tidak terkendali hingga pihak berwajib yang bertugas harus turut turun ke lapangan hingga melemparkan tembakan gas air mata.

Baca Juga: Kondisi Terkini Lesti Kejora Mengkhawatirkan, Cedera Kepala Akibat KDRT Rizky Billar Berpotensi Gegar Otak

Atas insiden tersebut, setidaknya ada lebih dari 120 orang menjadi korban dan meninggal dunia akibat peristiwa di Stadion Kanjuruhan.

Insiden tersebut tidak hanya menyisakan luka bagi masyarakat setempat tetapi juga bagi masyarakan di penjuru tanah air.

Termasuk warga netizen di Twitter, baru-baru ini akun Twitter @polseksrandakan jadi sorotan warganet karena komentarnya.

Tangkapan layar Twitter @zumha_
Tangkapan layar Twitter @zumha_ Twitter

Akun Twitter Polsek Srandakan tersebut mencuit komentar buruk terhadap insiden yang terjadi di Stadion Kanjuruhan.

Baca Juga: Anies Baswedan Singkirkan Ganjar Pranowo dan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa jadi Capres dari NasDem

Tidak sedikit warganet yang geram dan bertanya-tanya kenapa komentar atau cuitan Twitter tersebut dihapus.

Halaman:

Editor: Reza Gilang P


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x