Hasil Timnas Indonesia Vs Thailand Sama Kuat 2-2: Vietnam Tetap Dipuncak Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2022

- 4 Juni 2021, 06:12 WIB
Hasil Timnas Indonesia Vs Thailand Sama Kuat 2-2: Vietnam Tetap Berada Dipuncak Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2022
Hasil Timnas Indonesia Vs Thailand Sama Kuat 2-2: Vietnam Tetap Berada Dipuncak Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2022 /Dok PSSI/

BAGIKAN BERITA - Duel klasik Timnas Indonesia Vs Thailand berakhir dengan skor sama kuat 2-2 pada FIFA World Cup Qatar 2022 Qualifers-Asian Zone atau kualifikasi piala Dunia 2022 Jumat, 4 Juni 2021.

Pertandingan seru dan menegangkan yang berakhir imbang 2-2 ini terjadi dini hari tadi, antara Timnas Indonesia melawan Timnas Thailand pada FIFA World Cup Qatar 2021 Qualifers-Asia Zone (Kualifikasi Piala Dunia 2022).

Laga Timnas Indonesia Vs Thailand dalam Kualifikasi Piala  Dunia dengan skor 2-2 ini disiarkan secara live di SCTV dan live streaming di Vidio.com mulai pukul 23.30 WIB di Stadion Al-Maktoum.

Baca Juga: Hasil Polling Akhir LIDA 2021 Babak Result Show Top 16 Besar Grup 4, Aditia Kep. Bangka Belitung Tersenggol

Pada gol pertama pertandingan Timnas Indonesia dan Thailand, dicetak oleh kesebelasan Thailand saat memasuki di 5 menit awal pertandingan lewat N. Weerawatnodom.

Unggul satu gol atas Timnas Indonesia, Thailand makin percaya diri dan menambah semangat juang untuk mengalahkan Timnas Indonesia.

Akan tetapi, anak asuh pelatih Korea Selatan Shin Tae-yong, tak ingin tinggal diam, ketertinggalannya satu gol atas Thailand. Terbukti mereka pun dapat menyamakan kedudukan menjadi 1-1 berkat K. Agung di menit ke 39 jelang usai babak pertama.

Baca Juga: Duka Melanda Negara China, Presiden Zhang Zoulin Dibunuh dengan Cara Sadis Oleh Agen Jepang pada 4 Juni 1928

Pertandingan terus berlanjut, beberapa pelanggaran turut mewarnai laga klasik Indonesia Vs Thailand.

Di babak yang kedua, Timnas Indonesia yang telah berhasil menyamakan kedudukanya satu sama.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x