CATAT! Begini Cara Cek Penerima BLT UMKM BPUM Rp1,2 Juta Tahun 2022 dan Syarat Pencairannya

- 8 Januari 2022, 13:39 WIB
Cara Cek Penerima BLT UMKM 2022 dan Syarat Mencairkannya
Cara Cek Penerima BLT UMKM 2022 dan Syarat Mencairkannya /Unsplash/Mufidpwt/

BAGIKAN BERITA-Berita baik bagi para pelaku usaha mikro. Pasalnya Pemerintah siap menyalurkan kembali bantuan sosial ( bansos) atau dana Bantuan Langsung Tunai ( BLT) UMKM tahun 2022.

Sekarang ini untuk mencairkan BLT UMKM tahun 2022 lebih mudah dengan. mengunjungi laman eform.bri.co.id/bpum.

Namun para pelaku usaha kecil menengah harus tahu syarat khusus untuk mendapatkan BLT UMKM tahun 2022.

Baca Juga: Cara Mengajukan KUR BNI 2022, Siap-siap UMKM Mendapat Bantuan Modal Usaha hingga Rp50 Juta, Ini Syaratnya

Karena tidak semua pelaku usaha mikro akan mendapatkan bantuan BLT UMKM tahun 2022.

Inilah beberapa  syarat-syarat khusus yang ingin mendapatkan bantuan BLT UMKM tahun 2022 yakni penerima bukanlah ASN, anggota TNI/Polri, pegawai BUMN atau BUMD.

Berikut ini cara cek status penerima BLT UMKM dan BPUM dan syarat mencairkannya.

1. Login e-form BRI di eform.bri.co.id/bpum.

2 Kemudian isi nomor KTP dan kode verifikasi.

3. Lalu Klik proses inquiry.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x