Inilah Perilaku Serta Sikap yang Senada pada Nilai-nilai Pancasila, Urut dari 1 hingga 5 yang Bisa Diterapkan

- 23 Juli 2021, 07:52 WIB
Inilah nilai-nilai Pancasila sesuai urutan 1 hingga 5 yang bisa di terapkan dalam kehidupan sehari-hari
Inilah nilai-nilai Pancasila sesuai urutan 1 hingga 5 yang bisa di terapkan dalam kehidupan sehari-hari /Pixabay.com/

Sila ke-5
Nilai keadilan ada pada sila kelima. Maksud dari nilai keadilan ini adalah kita harus bisa bersikap adil terhadap semua orang, tidak boleh membeda-bedakan setiap individu.

Contoh perilaku dan sikap yang sesuai:

• Menghormati hak orang lain.

• Menegakkan hukum dan hak asasi manusia.

• Menjaga keseimbangan hak dan kewajiban.

• Menegakkan hukuman yang adil dan tidak pandang bulu sekalipun ada pejabat.

• Tidak menuntut hak tanpa melaksanakan kewajibannya.

• Berlaku adil terhadap teman, misalnya tidak memilih-milih teman berdasarkan kekayaan atau gaya hidupnya.

• Memberikan pertolongan kepada semua orang tanpa pilih kasih.

• Tidak menutupi kesalahan yang dilakukan temannya, tujuannya adalah agar dia belajar untuk memperbaiki kesalahannya.

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah