Rahasia Agar Tubuh Tetap Langsing Meskipun Makan Banyak

- 7 Desember 2021, 13:44 WIB
Ilustrasi makan banyak tetapi tetap langsing, begini tipsnya
Ilustrasi makan banyak tetapi tetap langsing, begini tipsnya /Pixabay.com/

1. Sarapan sebelum jam 9 pagi

Sarapan sangat penting dilakukan, selain untuk mencegah rasa lapar yang sering terjadi di siang hari, sarapan sebelum jam 9 juga diklaim dapat menurunkan resiko diabetes.

Dengan sarapan sebelum jam 9 pagi juga baik untuk orang yang sedang menjalankan diet karena dapat membantu menurunkan dan mengendalikan berat badan.

Setidaknya, sarapan menggunakan sebutir telur rebus atau sandwich, cukup untuk memenuhi asupan makanan anda di pagi hari.

Baca Juga: Simak! 5 Jenis Olahraga Ini Wajib Dilakukan jika Ingin Memiliki Jantung yang Sehat

2. Ngemil jam 10 pagi

Jika sarapan dirasa kurang mengenyangkan, kamu diperbolehkan ngemil pada jam 10 pagi.

Untuk menjaga badan tetap langsing, sebaiknya kamu makan camilan ringan yang menyehatkan seperti yogurt atau buah-buahan..

3. Makan siang antara jam 12 siang sampai dengan jam 2 siang

Menu makan siang yang baik untuk menjaga tubuh tetap langsing adalah makan makanan yang mengandung tanpa lemak atau rendah lemak seperti dada ayam, ikan, atau daging merah, karbohidrat kompleks seperti nasi, roti, gandum, dan serat dari sayuran serta buah-buahan.

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x