Perhatikan Gejalanya, Ini 6 Tanda Tubuh Perlu Didetox dan Cara Mendetoxnya Menurut dr. Zaidul Akbar

- 17 Januari 2022, 13:27 WIB
Cara mendetox tubuh yang benar disampaikan oleh dr. Zaidul Akbar
Cara mendetox tubuh yang benar disampaikan oleh dr. Zaidul Akbar /Tangkap layar YouTube @dr. Zaidul Akbar Official/

BAGIKAN BERITA - 6 gejala ini harus diperhatikan karena merupakan ciri tubuh sedang tidak baik-baik saja dan perlu didetox, bagaimana cara mendetoxnya?

Menurut dr. Zaidul Akbar, tubuh akan memberikan sinyal kepada tubuh berupa keluhan yang dirasakan.

dr.  Zaidul Akbar mengatakan, jika sinyal tersebut dibiarkan dan menumpuk, bahkan sampai tidak diperbaiki, maka keluhan tadi dapat menimbulkan masalah berupa penyakit.

Baca Juga: Inilah Manfaat Luar Biasa dari Alpukat Modifikasi, dr Zaidul Akbar Sebutkan Kandungan Khasiatnya untuk Tubuh

Dalam Instagramnya, dr.  Zaidul Akbar yang merupakan dokter sekaligus pendakwah ini membagikan 6 tanda tubuh perlu didetox, beserta cara mendetoxnya.

6 gejala tersebut meliputi:

1. Capek terus menerus

2. Sering sakit kepala

3. Perut sering kembung atau bergas

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Instagram @zaidulakbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x