Tata Cara Sholat Tahajud, Beserta Niat dan Doa

- 17 Juni 2021, 22:09 WIB
Ilustrasi berdoa.
Ilustrasi berdoa. /Pixabay

Dengan membaca niat maka ibadah yang kita kerjakan menjadi sempurna. Niat sholat tahajud dilafadzkan sebagai berikut:

Ushallii sunnatan tahajjudi rak’ataini mustaqbilal qiblati lillahi ta’alla.”

Yang artinya: “Aku niat shalat sunat tahajud 2 rakaat, menghadap kiblat, karena Allah Ta’ala

Membaca niat sholat tahajud dapat dilafadzkan dalam hati maupun dibaca dengan suara pelan dan lirih.

Baca Juga: Inilah 6 Tips Sukses Bangun Malam Untuk Tahajud, Nomor Lima yang paling Penting

Tata cara sholat tahajud

Dalam mengerjakan sholat tahajud, waktu paling utama dikerjakan di waktu sepertiga malam terakhir dan dilakukan setelah bangun tidur dimalam hari.

Akan tetapi, ada sebagian ulama yang berpendapat bahwa sholat tahajud dapat dilakukan sebelum tidur.

Pada umumnya, tata cara sholat tahajud sama dengan sholat fardu, hal yang membedakan yaitu terletak pada niat sholat tahajud. Penjelasan lengkap mengenai tata cara sholat tahajud 2 rakaat dijelaskan sebagai berikut.

1. Rakaat Pertama.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x