Tak Terima Karyawannya di Intimidasi oleh Pengutil Coklat, Alfamart Resmi Tunjuk Pengacara Hotman Paris

- 15 Agustus 2022, 13:27 WIB
Hotman Paris Siap jadi Pengacara Pegawai Alfamart: Saya Siap Bela Kamu, GRATIS!
Hotman Paris Siap jadi Pengacara Pegawai Alfamart: Saya Siap Bela Kamu, GRATIS! /instagram.com/hotmanparisofficial

"Saya mewakili manajemen Alfamart menyatakan dan menegaskan bahwa perusahaan sepenuhnya mendukung karyawan kami yang berdasarkan investigasi awal menjalankan tugasnya sesuai prosedur," ungkap Solihin.

Alfamart resmi gandeng Hotman Paris Hutapea jadi pengacaranya
Alfamart resmi gandeng Hotman Paris Hutapea jadi pengacaranya

Baca Juga: KUR Tersalurkan Rp209,05 Triliun, Masih Ada Kesempatan Dapat Pinjaman dari BRI hingga Rp100 Juta Tanpa Jaminan

Selain itu manajemen Alfamart menolak intimidasi yang dilakukan terhadap karyawannya tersebut.

"Kami menolak tindakan intimidasi yang dilakukan terhadap karyawan yang telah berupaya menjalankan tugasnya dengan baik," tambahnya.

Adapun tujuan dari Alfamart menunjuk kantor hukum Hotman Paris untuk dijadikan pembelajaran bagi semua pihak agar menghormati hukum.

Baca Juga: CEK FAKTA: Benarkah Vaksin COVID-19 Menyebabkan Pemicu Kanker dan Tumor?

"Kami berharap kasus ini dapat menjadi pembelajaran bagi semua pihak agar menghormati hak semua warga negara di mata hukum," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Ali Bakti

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah