Jelang Hadapi Iran, Jordi Amat Kagum dengan Fasilitas Latihan di Qatar

- 8 Januari 2024, 21:10 WIB
Bek Timnas Indonesia, Jordi Amat menjalani pemusatan latihan di Turki.
Bek Timnas Indonesia, Jordi Amat menjalani pemusatan latihan di Turki. /Dok. PSSI./

Di laga uji coba ketiga, pelatih Shin Tae-yong berharap Timnas Indonesia bisa memperbaiki kesalahannya, sebagai bekal untuk menghadapi putaran final Piala Asia 2023.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Pertandingan Piala Asia 2023 Qatar Grup D, Laga Perdana Indonesia Melawan Irak

Timnas Indonesia akan melawan Irak dilaga perdana Piala Asia 2023 yang akan digelar di Stadion Ahmad Bin Ali, Al Rayyan, Qatar, Senin 15 Januari pukul 21.30 WIB.

Setelah itu, Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Vietnam dan di laga terakhir menghadapi tim kuat Jepang.

Kejuaran bergengsi tersebut, akan mulai digelar di Qatar pada 12 Januari hingga 10 Februari 2023 dan diikuti 24 negara.***

Halaman:

Editor: Ali Bakti

Sumber: pssi.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x