8 Tips Mendidik Anak Menjadi Pecinta dan Penghafal Alquran, Nomor 4 yang Paling Penting

- 11 Desember 2020, 17:41 WIB
Ilustrasi seorang anak sedang membaca Alquran*/
Ilustrasi seorang anak sedang membaca Alquran*/ /Pixabay.com

Salah satu praktik paling efektif untuk mengajarkan anak cinta Alquran sejak dini adalah waktu Alquran untuk keluarga. Waktu di mana seluruh anggota keluarga inti membaca dan mempelajari Quran. Ini mendidik yang menyenangkan karena seluruh keluarga terlibat.

6. Membacakan surah pendek di depan anak

Orangtua bisa membacakan surah pendek lebih dulu dihadapan anak. Semakin sering membacanya, anak akan familiar dan mulai coba mengikuti. Karena pada dasarnya, anak suka meniru tingkah laku orangtua.

Baca Juga: Subhanallah, Manfaat Wudhu Ternyata Bisa Cegah Kanker Kulit Wajah

7. Selalu mendengarkan rekaman tilawah di rumah

Ketika di rumah, sambil bermain atau melakukan aktivitas lain, hendaknya diputarkan lantunan ayat-ayat Alquran untuk didengarkan anak. Hal ini bertujuan untuk membiasakan anak menyimak bacaan Alquran, mengajarkan irama membaca, sekaligus membantu anak mengulangi hafalannya.

8. Tetap Istiqomah membimbing anak

Pada masa pertumbuhan, tuntunlah anak untuk istiqomah menghafal dan menerapkan tuntunan Alquran dan sunnah nabi dalam kehidupan.

Baca Juga: Catat! Olahraga Terbaik adalah Gerakan Sholat

Jaga mereka dari perbuatan buruk dan nasihati apabila mereka tergelincir melakukan kesalahan.

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah