Terungkap, Makanan ini Bisa Meningkatkan Kesuburan Pria Dewasa

- 24 Januari 2021, 19:16 WIB
Ilustrasi buah pisang yang bermanfaat untuk kesehatan pria dewasa*/
Ilustrasi buah pisang yang bermanfaat untuk kesehatan pria dewasa*/ /Pixabay.com/

Asparagus

Asparagus merupakan sayuran yang dipercaya mampu meningkatkan jumlah sperma.

Asparagus mengandung vitamin C yang berguna membantu kelangsungan hidup dan kemampuan bergerak sperma.

Biji Labu

Kandungan seng yang tinggi pada biji labu sangat berguna bagi pria. Seperti yang Anda ketahui, seng dianggap sebagai salah satu mineral yang paling penting untuk meningkatkan jumlah sperma dan testosteron.

Biji labu juga dikemas dengan asam lemak omega-3 yang meningkatkan aliran darah ke organ seksual, sehingga meningkatkan fungsi seksual.

Baca Juga: 7 Manfaat Buah Ceri Si Kecil Sejuta Manfaat, Nomor 6 Paling Penting

Tiram

Tiram kaya akan seng yang dapat membantu pembentukan lapisan luar dan ekor sperma. Ahli gizi berpendapat bahwa, mengkonsumsi hanya 15mg tiram sehari dapat membantu memperbaiki sperma yang telah terkontaminasi dengan bahan kimia.

Pria yang tidak bisa mengonsumsi tiram bisa menggantinya dengan kacang-kacangan dan telur.***

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Healthmeup


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah