WASPADA! Tsunami Besar Ancam 10 Kabupaten di Pulau Jawa, Doni Monardo: Bencana Selalu Berulang

- 21 Desember 2020, 20:43 WIB
Ilustrasi Gempa bumi disertai Tsunami*/
Ilustrasi Gempa bumi disertai Tsunami*/ /Pixabay.com

Bahkan, peneliti geologi ITB Prof John Ario Katili pernah mengatakan Palu tidak tepat untuk menjadi ibukota provinsi karena potensi bencana yang bisa terjadi.

"Bencana selalu berulang. Hanya Allah, Tuhan yang maha kuasa yang tahu kapan akan bencana akan kembali terjadi," tuturnya.

Baca Juga: Mohamed Salah Tidak Betah Bermain di Liverpool, Real Madrid dan Barcelona Siap Nampung

Karena itu, Doni menyampaikan pujian dan ucapan terima kasih kepada para peneliti yang tidak ragu dan segan menyampaikan hasil riset di bidang kebencanaan.

Namun, dia berharap setiap hasil penelitian terkait bencana dikoordinasikan terlebih dahulu dengan kementerian/lembaga terkait sebelum dikomunikasikan kepada publik.

Terkait dengan kemungkinan bencana berulang, Doni mengatakan pemerintah sudah memutuskan zona merah di Palu dan sekitarnya yang tidak boleh dibangun kembali setelah bencana gempa, tsunami, dan likuefaksi.

Baca Juga: Cara Manjur Mengatasi Anak yang Kecanduan Game Online di HP

"Jangan kembali ke tempat yang pernah terjadi tsunami. Entah kapan terjadi, kemungkinan akan terulang kembali," katanya

Seperti diketahui sejumlah wilayah di Pulau Jawa menjadi daerah di Indonesia yang memiliki potensi terjadinya tsunami besar dengan ketinggian lebih dari 3 meter. Artikel ini telah tayang sebelumnya di Galamedianews.com dengan judul Tsunami Besar Ancam 10 Wilayah di Pulau Jawa, Doni Monardo: Jangan Bosan-bosan Ingatkan Bangsa Kita

Hal ini berdasarkan "Kajian Nasional Bahaya Tsunami di Indonesia" yang didukung oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dan Australian Agency for International Development (AusAID) melalui Australia Indonesia Facility for Disaster Reduction (AIFDR).

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Galamedia News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x