Manfaatkan Waktu yang Singkat, Pelatih Persib Bandung Ajak 2 Pemain Barunya Bangun Kemistri Bersama Tim

- 28 Desember 2021, 11:00 WIB
Jelang kompetis BRI Liga 1 bergulir di tahun 2022,  Persib Bandung terus tingkatkan latihan yang singkat.
Jelang kompetis BRI Liga 1 bergulir di tahun 2022,  Persib Bandung terus tingkatkan latihan yang singkat. /persib.co.id

BAGIKAN BERITA - Menjelang menyambut BRI Liga 1 di tahun baru 2022, Persib Bandung terus menggenjot timnya.

Beragam persiapan, Persib Bandung terus mematangkan timnya, baik dari pemokusan fisik pemain dan taktik.

Lebih lanjut, coach Robert Alberts juga terus mengajak 2 pemainnya untuk segera beradapatsi dengan skuad Persib Bandung.

Baca Juga: Solusi Terbaik, Dapatkan Modal Usaha Cair hingga Rp50 Juta dari KUR BNI Mikro bagi Pemilik UMKM, Ini Syaratnya

Pelatih asal Belanda berharap, dari kedua pemain baru Persib Bandung ini dapat bisa menyatu dengan tim dengan cepat.

Namun demikian, hal tersebut dipastikan digapai lewat laga uji tanding atau pun pertandingan persahabatan.

Robert akui, memang waktunya sangatlah singkat pada persiapan ini, lebih lanjut juga, ada pemangkasan waktu perjalanan ke pulau Dewata Bali yang dimana akan menjadi lokasi seri 4 BRI Liga 1.

Baca Juga: Mudah dan Cepat, Dapatkan Modal Usaha di KUR Mikro Mandiri, Cair hingga Rp50 Juta bagi Pelaku UMKM

"Tidak ada waktu untuk menggelar uji tanding. Terlalu singkat waktunya. Sedangkan pemain sudah mulai bertanding pada tanggal 7 Januari 2022. Kami juga akan melakukan perjalanan (ke Bali)," jelas Robert, Senin 27 Desember 2021 dikutip Bagikanberita.com dari persib.co.id pada Selasa, 28 Desember 2021

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x