Jadi Top Skor Sementara Liga 1 2022-2023, David Da Silva Siap Lebih Gacor Lagi Bersama Persib di Putaran Ke-2

- 28 Desember 2022, 10:50 WIB
David da Silva merayakan golnya saat melawn Persik Kediri
David da Silva merayakan golnya saat melawn Persik Kediri /instagram/Persib/

Hasil imbang tersebut, membuat, Persib belum pernah kalah sejak Luis Milla ditunjuk sebagai pelatih bahkan perlahan, Beackham Putra dan kolega bisa mengintip persaingan di papan atas klasemen.

Baca Juga: Tolak Jawab Saat Ditanyai Target Gol ke Gawang Brunei Darussalam, Shin Tae-yong: Itu Tidak Menghargai Lawan

Kini, Persib Bandung berada di posisi kelima klasemen dengan 30 poin. Hanya berjarak tiga poin dari PSM Makassar.

Selain itu, Striker andalannya David Da Silva, kini menjadi pencetak gol terbanyak sementara Liga 1 dengan torehan 13 gol.

Berikuti ini daftar top skor sementara Liga 1 2022-2023 sampai pekan ke-17 atau putran pertama berakhir.

Baca Juga: Update Terkini Pemain Persib yang Cedera: Zalnando Istirahat Panjang, Febri Tidak Mengeluh Lagi, Teja Sudah Ok

13 Gol: David da Silva (Persib Bandung)

12 Gol: Matheus Pato (Borneo FC)

9 Gol: Lulinha (Madura United), Privat Mbarga (Bali United), Rafael Silva (Barito Putera)

7 Gol: Ilija Spasojevic (Bali United)

Halaman:

Editor: Ali Bakti

Sumber: Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x