Catat Saluran hingga Rp16,85 Triliun, Berikut Syarat KUR Mandiri Pengajuan Rp50 Juta Bunga Ringan

- 20 Juni 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi pengajuan pinjaman modal usaha KUR Mandiri hingga Rp50 juta dengan bunga ringan
Ilustrasi pengajuan pinjaman modal usaha KUR Mandiri hingga Rp50 juta dengan bunga ringan /Reza Gilang Prawira/Bagikanberita.com

BAGIKAN BERITA - Bank Mandiri catat penyaluran KUR hingga Rp16,85 triliun hingga bulan Mei 2022 ke 156 ribu nasabah UMKM pengaju Kredit Usaha Rakyat.

Bank Mandiri yang juga salurkan pinjaman KUR Mikro dengan plafond Rp50 juta dengan suku bunga ringan mengatakan ada penuingkatan penyaluran KUR.

Melansir Antara News Jumat 17 Juni 2022, Corporate Secretary Bank Mandiri Rudi As Aturridha mengatakan ada peningkatan saluran KUR sebesar 7,51 persen dibanding Mei 2021 lalu.

Baca Juga: Butuh Uang Cepat? Cairkan Saja JHT BPJS Ketenagakerjaan melalui Website Lapak Asik, Bisa Cair hingga 30 Persen

Penyaluran KUR Mandiri di Mei 2022 lebih meningkat dibandingkan Mei 2022 yang secara ytd (year to date) berada di Rp15,67 triliun.

Kondisi tersebut menunjukkan bahwa pertumbuhan ekonomi di tanah air masih dalam keadaan positif, jika berdasarkan BPS (Badan Pusat Statistik) berada capai 5,01 persen di triwulan I-2022.

Bank Mandiri berikan pinjaman KUR Mikro dengan plafond atau limit pinjaman Rp50 juta bagi para pelaku usaha UMKM.

Baca Juga: Subsidi Bunga 3 Persen untuk KUR BRI, Pinjaman Modal Usaha hingga Rp100 Juta Tak Perlu Lagi Jaminan Tambahan

Dengan pinjaman KUR Mandiri Rp50 juta, para pelaku usaha UMKM bisa manfaatkan sebagai tambahan modal usaha.

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: bankmandiri.co.id Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x