7 Manfaat Menggendong bayi Bagi Ibu yang Jarang Diketahui, Nomor 4 paling Penting

- 6 Januari 2021, 15:42 WIB
Ilustrasi seorang ibu sedang menggendong bayinya*/
Ilustrasi seorang ibu sedang menggendong bayinya*/ /Pixabay.com/

4. Dapat memperlancar ASI

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa kontak fisik antara bayi dan ibunya dapat secara positif mempengaruhi berapa lama wanita menyusui.

Salah satunya dengan menggendong bayi yang diyakini akan berpengaruh pada produksi ASI.

Ketika ibu  khawatir produksi ASI menurun, segera ambil bayi, gendong, dan lakukan skin-to-skin contact.

Baca Juga: Ngeri, Make Up dan Alat Rias Bisa Dihinggapi Bakteri di Masa Pandemi

Cara ini rupanya akan membuat tubuh ibu merilis hormon oksitosin yang dibutuhkan guna meningkatkan produksi ASI.

5. Menggendong anak membuat ibu bisa mengurus si sulung

Bayi yang terlahir di tengah kesibukan keluarga dengan anak yang lebih besar, jarang memiliki pengalaman pribadi bersama ibunya.

Hal ini kerap terjadi karena ibu mencoba menyeimbangkan kebutuhan bayi dengan anak-anak lainnya.

Baca Juga: 7 Tips Ampuh Memutihkan Kulit Ketiak yang Hitam

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x