4 Dosa Syirik yang Tidak Terasa dan Sering Kita Jumpai di Kehidupan Sehari-hari: Waspada!

- 9 Oktober 2021, 22:16 WIB
Ilustrasi tukang ramal yang mengetahui perkara gaib*
Ilustrasi tukang ramal yang mengetahui perkara gaib* / Pixabay.com/

Rasulullah SAW bersabda “Barangsiapa yang mendatangi dukun atau tukang ramal, lalu ia membenarkannya, maka ia berarti telah kufur pada Al Qur’an yang telah diturunkan pada Muhammad.” (HR. Ahmad no. 9532, hasan).

Baca Juga: Rezeki Sabtu 9 Oktober, Buruan Cek BSU di WhatsApp BPJS Ketenagakerjaan Nomor 081380070175, BLT Rp1 Juta Cair

2. Pertunjukan Sulap
Pada dasarnya, sulap merupakan sebuah seni pertunjukan yang menyajikan aksi di luar logika dengan menggunakan sejumlah trik tertentu.

Sebagai sebuah seni, sulap menggabungkan antara seni tari, seni musik, seni rupa, dan lain sebagainya.

Selain itu, sulap juga merupakan penerapan dari gabungan berbagai disiplin ilmu seperti ilmu fisika, ilmu biologi, ilmu kimia, ilmu psikologi, dan lain-lain.

Baca Juga: Lobby Orangtuanya, PSG Berharap Kylian Mbappe Bisa Bertahan dan Bermain Bersama dengan Lionel Messi dan Neymar

Memang, para tukang sulap mengklaim bahwa yang dilakukannya adalah murni sebuah karya seni dan jauh dari klenik ataupun mistik.

Namun demikian, kita tidak boleh menutup mata pada praktek sulap yang memang melibatkan kekuatan gaib.

Subut saja atraksi fenomenal menembus Tembok Besar Cina yang dilakukan oleh salah seorang pesulap internasional itu. Ya, bagaimana ia melakukan semua keajaiban tersebut kalau tidak dibantu oleh kekuatan lain?.

Baca Juga: Buruan Cek Banpres BPUM atau BLT UMKM 2021 di eform.bri.co.id, Pencairan Diperpanjang Sampai Akhir Tahun Ini

Halaman:

Editor: Ali Bakti

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x