Pemanfaatan Teknologi Pertanian dalam Upaya Mewujudkan Ketahanan Pangan di Desa Cilembu

- 2 Desember 2023, 07:15 WIB
 Kelompok Tani Pangkalan Desa Cilembu Kabupaten Sumedang kembali mengikuti pelatihan ke 5 dengan tema Pemanfaatan Teknologi Pertanian dalam Upaya Mewujudkan Ketahanan Pangan  pada hari Rabu 29 November 2023
Kelompok Tani Pangkalan Desa Cilembu Kabupaten Sumedang kembali mengikuti pelatihan ke 5 dengan tema Pemanfaatan Teknologi Pertanian dalam Upaya Mewujudkan Ketahanan Pangan pada hari Rabu 29 November 2023 /

 

Sehingga keadilan bisa merata, uang tidak tertimbun hanya di orang kaya saja. 

 

Termasuk bagaimana bertani juga memakmurkan lingkungan bukan justru merusak contohnya makanan yang menyebabkan penyakit karena menggunakan pupuk kimia yang berlebihan. 

 

"Makanya tim Unpad dan PT Pos Indonesia menghadirkan pertanian yang terintegrasi dan organik jadi insyaallah ini sehat. Di pertanian ada istilah Hulu dan Hilir dan dua-duanya cukup penting. Perlu kolaborasi pata petani yang dihulu  dan tim Unpad dan PT Pos Indonesia yang dihilir, "ujarnya.

 

Selain itu menurut Farras, para petani sekarang bisa jualan pupuk melalui sosmed dan juga saat ada kegiatan seperti wisata edukasi bisa bikin video dengan memanfaatkan sosial media seperti tik tok, youtube dan instagram. 

 

"Bisa memanfaatkan integrated farming yang sudah diinisiasi oleh PT Pos Indonesia dan Unpad. 

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah