Dokter Zaidul Akbar Sebut Minum Kopi Bisa Bikin Bahagia, Apa Sih Kandungan di Dalamnya? Cek Penjelasannya

- 20 Oktober 2021, 14:16 WIB
Minum kopi bisa buat bahagia? Ternyata ada kandungan ini kata dokter Zaidul Akbar, berikut penjelasannya
Minum kopi bisa buat bahagia? Ternyata ada kandungan ini kata dokter Zaidul Akbar, berikut penjelasannya /Pexels/Piotr Wrobel

Baca Juga: Cair hingga Rp50 Juta dari KUR BRI, Berikut Syarat Pengajuan Mudahnya, Bisa jadi Modal Usaha UMKM Anda

"Artinya alias bahasa mudahnya jk ada kandungan lemak2 yang mau di rontokin di tubuh ya minum aja kopi ( kopi beneran dan tanpa gula) dng catatan ya tidak berlebihan dan sesuaikan dng kondisi tubuhnya, itu sisi baiknya meski ada juga hal lain yg bs bikin masalah ketika kopi berlebihan, ya jurusnya adalah jgn berlebihan," katanya.

"Yg jd masalah kl trus3an si cf dan nk ini masuk, apa yg tjd? Ya tubuh spt sedang “dikecoh” seakan2 dng kluarnya mrk berdua , tubuh sedang banyak glukosa kan..?," tambahnya.

Ia memaparkan bahwasannya, jika kopi pakai gula pasir dan sudah diketahui bahwa memang banyak mengandung gula dan serta banjir insulin dari salah satu bahan-bahan tersebut nantinya akan menstimulus hormon baru untuk keluar yakni endorfin (hormon kenikmatan).

Baca Juga: Resep dan Cara Buat Bubur Ayam Sehat ala Dokter Zaidul Akbar, Rasanya Super Lezat, Yuk Cobain

"artinya dng banjir trus menerus insulin dan glukosa td yg sejatinya mrk dikeluarkan ketika ada makanan masuk mk lama kelamaan akan tjd kekacauan pd sistem tubuh secara umum," terang dokter Zaidul Akbar.

"Jadi ngopi boleh? Ya boleh aja tentunya dng syarat tidak menjadikannya sbg syarat utk hidup bahagia (emoji), bahagia itu kalo bisa banyak berbuat baik dan taat perintah Allah," tukasnya.***

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x