Praktisi Hukum Soroti Kasus Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, Ada Banyak Bukti Petunjuk Kuat hingga Alibi

- 6 Oktober 2021, 18:50 WIB
Ilustrasi kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang.
Ilustrasi kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang. /Pixabay - fantareis

Selain itu, saat diwawancara oleh wartawan, Yosef berkata ada kemungkinan pembunuhan yang memang ternyata benar kemudian ada terjadi pembunuhan.

Perkataan Yosef terkesan yakin bahwa telah terjadi pembunuhan, bukan berupa terjadi suatu bentuk penganiayaan di TKP.

Ditambah saat Yosef mengarahkan pewawancara untuk masuk dan melihat keadaan rumah dan ia sempat berkata dirinya mengaku tidak memeriksa atau mengotak-atik mobil yang merupakan lokasi ditemukan jenazah korban.

Baca Juga: Catat, Ini Cara Dapat Pinjaman hingga Rp50 Juta Tanpa Jaminan dan Biaya Administrasi dari KUR BRI, Khusus UMKM

Dimana peristiwa pembunuhan dan tewas istri serta anaknya tersebut diberitakan terjadi ketika Yosef tengah meninggalkan TKP, saat kembali ke TKP setelah melapor dari Polres Jalancagak ia baru menemukan jenazah korban ditemukan dalam bagasi mobil.

Ricky juga menyorot kembali beberapa kasus sebagai contoh penetapan tersangka tidak hanya dengan berdasarkan mengandalkan keterangan dari saksi dan berbagai bukti petunjuk dan keterangan ahli.

Seperti yang terjadi dalam kasus Wayan Mirna Salihin dan kasus Anggeline, penetapan tersangka atau diduga tersangka dilakukan berdasarkan ada keterangan ahli serta berbagai bukti petunjuk.

Seperti dalam kasus Mirna, karena bukti petunjuk yang lemah membuat Jessica dibawa ke penjara dan divonis 20 tahun walau tidak bersalah.

Baca Juga: Catat, Ini Cara Dapat Pinjaman hingga Rp50 Juta Tanpa Jaminan dan Biaya Administrasi dari KUR BRI, Khusus UMKM

Ricky juga menyorot pulangnya Yosef yang datang pada 18 Agustus di pagi hari untuk mengambil stik golf merupakan alibi skenario yang sengaja dilakukan supaya Yosef terkesan tidak tahu apa yang terjadi.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x