Pahami 3 Hal Ini Agar Menghasilkan Foto Bagus dan Menarik Saat Memotret Menggunakan Ponsel

- 2 Januari 2021, 07:28 WIB
Ilustrasi tiga hal yang harus dipahami saat memotret dengan ponsel agar hasil foto bagus dan menarik*/
Ilustrasi tiga hal yang harus dipahami saat memotret dengan ponsel agar hasil foto bagus dan menarik*/ /freepik.com/

Selain itu, karena keterbatasan ruang tajam pada ponsel, untuk membuat objek agar tampak lebih tajam, kita tak perlu menerapkan blur di sekitar objek melalui aplikasi editor karena hal itu malah bisa membuat foto tampak tak natural.

Baca Juga: Hanya Modal Tripod Rp30 ribu, Youtuber IQ7 Hasilkan Gaji Miliaran Rupiah Perbulan

Hal yang perlu kita lakukan adalah menempatkan objek di tengah frame dengan latar sederhana sehingga objek tampak lebih tajam.

Kesimpulanya jika memotret dengan ponsel, kita harus mahir meletekan titik fokus kamera ponsel kita, semua tergantung selera masing-masing, suka dengan ruang tajam sempit atau luas.

Nah, itulah 3 hal yang harus dipahami untuk menghasilkan foto yang bagus dan menarik lewat kamera ponsel. semoga bermanfaat dan selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Shopback.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x