Tidak Hanya Nyeri Dada, Ternyata Gejala Serangan Jantung Bisa Dirasakan Dari Masalah Perut, Ini Penjelasannya

- 7 Mei 2022, 18:39 WIB
Ilustrasi nyeri di dada yang merupakan salah satu tanda serangan jantung dapat disembubkan dengan herbal/foto:
Ilustrasi nyeri di dada yang merupakan salah satu tanda serangan jantung dapat disembubkan dengan herbal/foto: /pixabay

Ketika pembengkakan perut terjadi bersama dengan gejala lain (termasuk sesak napas, pembengkakan di kaki, dan detak jantung tidak teratur), itu mungkin tanda gagal jantung.

Menurut Mount Sinai Health System, kita harus mencari bantuan dokter jika pembengkakan terjadi dengan tanda-tanda peringatan lain dan semakin memburuk.

Perut yang nyeri, demam, buang air besar yang tidak biasa, atau ketidakmampuan untuk minum atau makan adalah indikator berbahaya.

Apakah gejala yang dirasakan itu masalah jantung, keracunan makanan, atau penyakit perut? Terkadang gejalanya tampak tidak bisa dibedakan.

Baca Juga: Konsumsi Gula Pasir Bisa Sebabkan Gangguan Menstruasi hingga Penyakit Jantung, Begini Kata dr. Zaidul Akbar

Mual dan muntah dapat terjadi selama serangan jantung, karena penurunan fungsi jantung dan pelepasan metabolit karena suplai darah yang tidak memadai.

“Gejala dari kemungkinan masalah jantung dapat mencakup rasa tidak nyaman di dada, mual, mulas/gangguan pencernaan, sakit perut, dan pusing," ujar Kara.

The American Heart Association juga merekomendasikan setidaknya 75 menit aktivitas fisik yang kuat, 150 menit aktivitas fisik sedang, atau kombinasi keduanya setiap pekan.

Biji-bijian utuh, alpukat, ikan, minyak ikan, kacang-kacangan, dan sayuran hijau, adalah keharusan untuk kesehatan jantung, serta minum cukup air.

Baca Juga: Bolehkah Pasien Gangguan Irama Jantung Minum Kafein Seperti Kopi, Teh dan Cokelat? Ini Penjelasannya

Halaman:

Editor: Hendra Karunia

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x